Minyak berjangka turun pada hari Kamis (8/6), tertekan setelah laporan media yang mengatakan AS dan Iran mendekati kesepakatan yang akan membantu meringankan sanksi terhadap Teheran.
Harga, bagaimanapun, menetap di atas level terendah sesi karena AS menyebut laporan media "salah", menurut laporan dari Reuters. Minyak mentah West Texas Intermediate untuk pengiriman Juli turun $1,24, atau 1,7%, menetap pada $71,29 per barel di New York Mercantile Exchange. (Arl)
Sumber : MarketWatch